Cara bikin watermark dengan mudah | AnyPic Photo Watermark

AnyPic Photo Watermark  oleh prologic :

Perlindungan terhadap hak cipta digital saat ini bisa dilakukan dengan berbagai cara. Salah satu solusinya adalah menandai foto atau sumber digital anda dengan menambahkan tulisan nama anda pada foto tersebut. Hal ini banyak dilakukan terutama oleh para publisher web atau blogger pada umumnya.

Anda dapat melihat sala satu contoh penulisan watermark seperti pada gambar dibawah ini :

Kegunaan AnyPic Watermark Foto selain melindungi hak cipta foto Anda  juga dapat membantu Anda menambahkan frame pada foto, mengubah format gambar, mengubah ukuran foto, meg-edit dan  menyesuaikan efek, dll

Berikut Fitur Watermark Foto AnyPic yang dulas oleh prologic:
• Otomatis, Cepat, dan Mudah untuk Digunakan
- Me-Watermark ratusan foto sekaligus hanya dengan beberapa klik mouse.
- Foto Watermark dengan kecepatan super tinggi, mendukung multi-core.
- Fotografer amatir dan profesional dapat menangani foto digital dengan mudah.

• Watermark dapat melindungi Hak Cipta Gambar
- Tambahkan watermark gambar. Lebih dari 50 + watermark gambar yang disertakan.
- Tambahkan teks watermark untuk foto, font dan frame dapat diedit, dapat juga menambahkan efek bayangan.
- Sepenuhnya dapat mengontrol parameter dari watermark seperti posisi, ukuran dan rotasi. Dan masih banyak lagi fungsi-fungsi lainnya dari AnyPic Photo Watermark ini.

Baca Juga :

0 komentar:

Post a Comment